Jumat, 02 November 2012

Rumah Ibu Diah (Taman Siswa, Yogyakarta)

Masih ditahun 2012, saya mendesainkan rumah untuk klien kami yang bernama Ibu Diah. Beliau ingin membangunan rumah untuk anaknya yang baru saja menikah. Konsep yang beliau inginkan adalah rumah mungil minimalis untuk keluarga kecil.

 3D / Perspektif

Denah

 
Tampak Depan

Rumah ini dibangun dikawasan padat penduduk, jadi tantangan untuk proyek ini adalah bagaimana menyiasati lahan yang kecil agar tetap mendapatkan sebuah bangunan yang nyaman dengan penghawaan yang terencana dengan baik.

Arsiteknya nampang dulu....

Hasil akhir dalam finishing pengecatanya memang agak mengecewakan, tidak seperti yang arsitek inginkan karena harus meng "iya" kan apa keinginan owner. Yasudahlah....


Klien puas, kami lemas... hehe

Tidak ada komentar:

Posting Komentar